Wednesday, April 10, 2013

Faktor genetik berperan mempengaruhi kemalasan ???

Apakah sebetulnya yang membuat seorang malas? Peneliti Universitas Missouri menyimpulkan kemalasan itu disebabkan gen.

Tim yang dipimpin Michael Roberts menyatakan hal tersebut setelah melakukan pengamatan tikus-tikus percobaan yang dibagi ke dalam kelompok berdasarkan garis keturunannya. Dalam penelitian itu tim mencatat aktivitas masing-masing kelompok tikus percobaan yang disimpan dalam kandang dengan roda lari itu.

Di akhir periode pencatatan, tim mengambil sampel tikus, masing-masing 26, yang paling aktif dan paling malas. Dalam laporan penelitian yang dipublikasi lewat American Journal of Physiology, Roberts menyatakan pihaknya melakukan perbandingan mitokondria dalam sel otot, karakteristik fisik, dan profil genetika kedua kelompok.

"Sementara kami menemukan perbedaan kecil dalam komposisi tubuh dan tingkat mitokondria dalam sel otot dari tikus-tikus Hal yang paling penting kami mengidentifikasi perbedaan gen antara dua kelompok tikus," tukas Roberts. "Kami mengidentifikasi 36 gen yang mungkin memainkan peran dalam kemungkinan kerentanan motivasi aktivitas fisik."

Berikutnya Roberts dkk menyatakan akan mencoba pengamatan serupa terhadap manusia.

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda..

CANTIK

Nonacne merupakan produk untuk mengobati kulit berjerawat. dan membantu menghilangkan jerawat dan mencegah kemunculannya kembali. Mengkonsumsi suplemen ini secara teratur menghasilkan kulit yang indah dan halus.

Produk Herbal Buy my product
Untuk informasi pemesanan silahkan Klik Link berikut:
Obat anti Jerawat
Oder Pembelian