Monday, May 26, 2014

Manfaat pepaya hijau

Tak banyak yang tahu, pepaya hijau atau pepaya muda memiliki banyak manfaat kesehatan. Pepaya hijau mengandung banyak vitamin dan mineral, seperti potasium, magensium, vitamin A, C, B, dan E serta enzim papain dan cymopapain yang dapat meningkatkan kesehatan pencernaan.

Lebih jelasnya, berikut manfaat pepaya hijau yang di kutip dari TimesofIndia,:

1. Menyembuhkan luka pada kulit
Pepaya muda diklaim bisa menyembuhkan iritasi kulit seperti jerawat dan luka pada kulit. Maka itu, tidak jarang kalau pepaya sering digunakan dalam produk kecantikan. Pepaya juga memiliki kemampuan mengangkat sel mati dan membuat kulit bercahaya.

2. Obat untuk nyeri haid
Manfaat pepaya muda lainnya adalah untuk obat nyeri haid. Rebus pepaya muda dengan asam dan garam dan minum air rebusannya.

3. Mengontrol kesehatan usus
Baik pepaya matang dan muda, buah ini bisa mengobati gangguan pencernaan, sembelit, asam refluks, sindrom iritasi usus, maag dan masalah lambung.

4. Melindungi dari penyakit jantung
Pepaya muda dapat mengontrol tekanan darah. Kandungan dalam pepaya dapat mengatur efek sodium berbahaya di dalam tubuh sehingga dapat menjaga kesehatan jantung.

5. Pembakar kalori dan lemak
Pepaya mengandung Vitamin C, E dan A, folat juga memberikan hanya mengandung 39 kalori per 100 gram. Pepaya juga memiliki antioksidan tinggi sehingga baik dikonsumsi pada saat sarapan. Untuk mendapatkan manfaat pepaya muda, Anda juga dapat menambahkannya ke sup, salad atau ditumis.

Ahli gizi dan nutrisi, Emilia E. Achmadi MS., RD bahkan pernah menyebutkan bahwa pepaya memiliki khasiat yang luar biasa untuk dikonsumsi saat masa pancaroba seperti ini. Sebab kandungan vitamin C-nya lebih banyak dibanding buah jeruk.

Sumber: Liputan6.com

Related Posts:

  • Metode tradisional untuk atasi Migrain Jika Anda menderita migrain, tentu Anda akan langsung tahu gejalanya dan segera berusaha mencari peredanya. Kalaupun Anda menemukan obat yang cocok maka Anda akan terus memakainya. Namun daripada Anda memakai berbagai jeni… Read More
  • Manfaat Kerang bagi kesehatan Jika tidak dikonsumsi secara berlebihan, kerang juga menawarkan beragam manfaat kesehatan yang baik bagi tubuh Anda. Makanan laut seperti ikan, cumi, kepiting, udang maupun kerang menawarkan beragam zat gizi penting bagi tu… Read More
  • Ikan pencegah Kanker Prostat MENGONSUMSI ikan berminyak secara teratur dapat signifikan meningkatkan ketahanan tubuh Anda terhadap kanker prostat. Hasil penelitian di Univeritas Harvard menunjukkan, pasien yang teratur mengonsumsi omega 3 dengan jumlah… Read More
  • Makna warna pada buah-buahan WARNA pada buah dan sayuran memiliki arti tersendiri bagi kesehatan. Jika ingin mengetahuinya lebih lanjut, simak ulasan berikut ini.Setiap sayuran dan buah-buahan berwarna memiliki nutrisi dan kandungan gizi yang berbeda. … Read More
  • Gadget bisa menganggu Kesehatan PARA ahli dari Chartered Society of Physiotherapy prihatin tentang kenyataan bahwa makin banyak orang menggunakan smartphone, tablet, dan laptop setelah meninggalkan kantor. Bahkan mereka terus menggunakannya dalam perjalan… Read More

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda..

CANTIK

Nonacne merupakan produk untuk mengobati kulit berjerawat. dan membantu menghilangkan jerawat dan mencegah kemunculannya kembali. Mengkonsumsi suplemen ini secara teratur menghasilkan kulit yang indah dan halus.

Produk Herbal Buy my product
Untuk informasi pemesanan silahkan Klik Link berikut:
Obat anti Jerawat
Oder Pembelian